Yosh, pada siang hari ni saya akan memberikan beberapa tips dari game yang akhir tahun 2014 sampai sekarang booming dan sangat-sangat asik di mainkan....
Bener sekali, jawabannya adalah Clash Of Clans....
Siang ini akan berbagi cara membuat 2 akun Clash of clans dalam 1 handphone.
Langsung saja di mari..
Bahan : Handphone
Teh anget dan kopi... biar bisa senyum... heheee...
1. Disini kita memanfaatkan akun Google +, jadi persiapakan dahulu akun Googlenya,
sobat bisa membuat akun Google Plus di PC dan juga langsung di Android sobat.
2. Sebelum kita mulai , pastikan sobat sudah menghubungkan akun Clash of Clans sobat
dengan akun Google +.
3. Setelah memastikan akun COC sobat sudah terhubung dengan Google Plus, silahkan
sobat masuk menu Setting ( menu Android bukan menu Clash of Clans ),
lalu Application, lalu cariClash of Clans, lalu tap Clear Data.
4. Lalu bila sobat belum mempunyai akun Google Plus, sobat bisa membuatnya langsung di Android dengan cara menuju menu Setting, Account, Google, lalu Google +, lalu Add Account.
5. Setelah itu, silahkan sobat masuk lagi ke Clash of Clans, Semuanya menjadi seperti awal lagi dan akun baru Clash of Clans sobat berhasil dibuat.
Pertanyaannya, bagaimana kita akan bermain dengan akun kita yang pertama tadi?
hilang kah?? jawabannya TIDAK
Mari kita lihat bersama-sama Cara Meng-switch akun Clash of Clans :
1. Setelah mempunyai beberapa akun, pastikan akun COC baru anda sudah terhubung
dengan Google+, bagaimana mengeceknya ? Silahkan sobat cek di menu Setting
disebelah kanan layar. cekidot.
2. Bila setelah dicek sobat telah menghubungkan akun COC dengan Google Plus , langkah
selanjutnya adalah memutus hubungan Google Plus dengan cara tap ke tulisan
Connected Google+ Sign In ( NB: Pastikan akun COC sobat sudah terhubung dengan
Google Plus ) , setelah sukses terputus ( berwarna merah ) , langsung saja sobat tap
tulisan Link a Device .
3. Setelah melakukan tap di tulisan Link a Device,
Langkah Cara Menggunakan 2 Akun COC di 1 HP Android selanjutnya adalah
melakukan Sign In dengan akun Google lainnya ( Akun Google wajib belum pernah
digunakan untuk akun COC lainnya ) .
Cara Mengganti Akun COC di 1 HP hampir selesai, namun mungkin di sesi ini banyak
Clasher agak ragu-ragu untuk melanjutkannya .
Melihat peringatan diatas, sobat berfikir akan kehilangan akun COC nya ? Tidak, akun COC lama sobat tidak akan terhapus asalkan akun COC lama atau baru sobat sudah terhubung dengan Akun Google +. Selanjutnya klik saja Okay .
5. Lalu bila muncul peringatan kedua, sobat hanya tinggal menulis kata “CONFIRM”
untuk melanjutkan pergantian 2 akun COC di 1 HP .
Tinggal kan Komentar dan kunjungi yang lainnya juga
Sumber dari gamesiana
dan temen Clanster
0 komentar:
Posting Komentar